4 Mei 2025
Lurah Manguharjo Rudianto,A.Md beserta Ibu Ketua Tim Penggerak PKK Kelurahan Manguharjo Ny.Puji Lestari Rudianto,Kerua P2L Manguyasa Hadi Suparno ,S.Pd bersama Seluruh Pengurus P2L Manguyasa Kelurahan Manguharjo Kecamatan Manguharjo Kota Madiun Mengadakan Kegiantan aktif Berkebun,Menanam,Menjaga Tanaman,dan menciptakan inovasi inovasi baru yang bertujuan untuk Meningkatkan Ketersediaan,Aksesbilitas,serta Pemanfaatan Lahan yang ada di Lapak Edu wisata Gedongan Kelurahan Manguharjo secara Berkelanjutan.
Kegiatan dan Program Program inilah Merupakan terobosan dan Upaya Nyata dalam Mewujudkan Kemandirian Pangan dan Mendukung Program dari Pemerintah Pusat dalan rangka Menekan Penanganan Stunting dan Pencapaian Ketahanan Pangan Nasional yang telah di Canangkan oleh Presiden Republik Indonesia H.Prabowo Subianto.
Lurah Manguharjo Rudianto,A.Md beserta Ibu Ketua Tim Penggerak PKK Kelurahan Manguharjo Ny.Puji Lestari Rudianto selalu monitoring Kegiatan Kegiatan Kemasyarakat di Tingkat RT,RW dan Selalu Terjun langsung ke P2L Manguyasa, Beliau turun ke sawah dan ikut membuat Lahan Beliau juga ikut menanam langsung Bibit Buah Melon Unggulan dan Binit sayur sayuran yang ada di P2l manguhyasa Kelurahan Manguharjo Kecamatan Manguharjo Kota Madiun.
Keberadaan P2L Manguyasa di area lapak Edu Wisata Gedongan dengan Lahan yang sangat luas di Pingir jalan tepatnya di belakang asrama Yonif 501 Bajra Yudha,area yang di manfaatkan sebagai Lahan p2L juga sebagai tempat Edukasi bagi para Siswa Siswi Paud.TK,SD,Mi,SLTP dan SLTA yang berkunjung di P2L Manguyasa dalam rangka Menimba Ilmu dan tata cara Penamanan dan Perwatan Tanaman kepada Nara Sumber yang sekaligus Ketua P2L Manguhyasa Hadi Suparno,S.Pd beliau seorang Guru yang sangat aktif dan rajin dalam segala Kegiatan Kegiatan Kemasyarakatan,Kegiatan Pemerintahan bahkan Beliau ini mendaptakan predikat sebagai Kader Lingkungan dan pengurus aktif di Proklim yang ada di Kelurahan Manguharjo ,Beliau juga sebagai inisiator program Pojok Tanaman Obat Keluaraga (Pojok Toga) yang ada di Jalan Sidomakmur RT.26 Rw.07 Kelurahan Manguharjo yang telah mendapatakan Kejuaraan yakni Juara 2 Tingkat Kecamatan Manguharjo Kota Madiun.
P2L Manguyasa Kelurahan Manguharjo ini juga menjadi langganan Kejuaran perlombaan yang ada di Kota Madiun dan Kunjungan Kunjungan Study Tiru dari beberapa Pemereintahan Kabupaten dan Kota di Jawa Timur bahkan dari Pemrintah Provinsi maluku juga pernah Berlunjung Ke P2L Manguyasa.
MAnguHarjo EStu SAe
Mabguharjo Maju
P2L Manguyasa