GAPITMAS KELURAHAN MANGUHARJO MENYASAR KE LINGKUNGAN RT.14 RW.03

12 Juni 2014

Gapitmas(Tiga Pilar Temu Masyarakat) Kelurahan Manguharjo Kali ini Menyasar ke lingkungan Jalan Hayam Wuruk Gang.Eko Proyo RT.14 RW.03 yang di Pimpin Langsung Oleh Lurah Manghurjo RUDIANTO,A.Md yang di dampingi Ketua TP.PKK Kelurahan Manguharjo,Babinsa Bapak Handoko dan Babinkamtibmas Bapak Samsi.

Bersamaan dengan Pertemuan Rutin dan Arisan Rutin di Lingkungan RT.14 RW.03 yang dihadiri segenap warga Masyarakat Lingkungan tersebut kurang lebih 120 0rang.Pada Kesempatan ini Ketua RT.14 RW.03 HERMANTO Selaku Ketua RT dan segenap Pengurus RT mengadakan arisan Rutin,Jimpitan rutin,tabungan warga .

Sasaran kunjungan Gapitmas yang diterima Langsung oleh Ketua RT.14 HERMANTO dan dilanjutkan Paparan dan Sambutan Lurah Manguharjo tentang Sosialisasi Program Program Kerja Kelurahan Penyampaian,Informasi dari Pemerintah Kota Madiun,Capaian kinerja Pembangunan Pavingisasi,PJU dan Sanitasi Lingkungan dan keberhasilan keberhasilanĀ  pembangunan yang berjalan.dari Babinsa menberikan sosialisasi Keamanan,Kerukunan,Kebersamaan untuk membangun Lingkungan yang baik,Serta Babinkamtibmas Memberikan Himbauan dan sosialisasi Kamtibmas,selalu menjaga Lingkungan dengan mengaktifkan Ronda poskmling,Menjaga situasi Kondusif ,Kompak dalam menyukseskan Gelaran Pemilukada Tahun 2024.